D4 Prodi Akuntansi Perpajakan Sekolah Vokasi mengadakan kompetisi untuk mahasiswa aktif Diploma III dan Sarjana Perpajakan atau Akuntansi se Indonesia. Cabang mata lomba yang diadakan yaitu Lomba cerdas cermat, lomba desain poster dan lomba debat. Kegiatan ini berlangsung dari 22 Januari – 05 Februari 2023 secara online dan offline di Kampus Pleburan, Jl Erlangga Tengah No 17, Semarang. Total hadian jutaan rupiah diberikan kepada para pemenang setiap cabang mata lomba. Tema yang diusulkan dalam kompetisi ini ialah “The Next Step to be a Great Tax Generation to Transformation”. Informasi lebih lanjut follow instagram @taxteens.undip
Komentar Terbaru